Cara Daftar Akun Twitter Lewat HP



Cara daftar akun twitter via HP BlackBerry atau Android sebenarnya tidak seribet yang dibayangkan, karena secara garis besar sama seperti kita daftar lewat PC atau Laptop. Jika anda sudah mempunyai akun Twitter yang lama, maka tinggal Log-in saja di HP, tidak perlu membuat lagi.

Tapi, bagi kamu yang ingin membuat akun baru, dan tidak mau repot membuka PC/laptop, bisa melalui HP yang terkoneksi dengan internet. Berikut langkah praktisnya:

Pertama, kamu harus mempunyai email dulu ya, untuk mengkonfirmasi sewaktu membuat akun di Twitter. Emailnya terserah, mau pakai Yahoo atau Google juga ndak apa-apa.

Langkah kedua, ketik alamat berikut http://mobile.twitter.com/signup kemudian kamu akan ditampilkan kolom pendaftaran seperti berikut:



Isi semua persyaratan yang dibutuhkan, seperti Full Name, Email, Username, Password dan Captcha. Oiya, data diatas sebagai acuan saja ya, kamu bisa menyesuaikan sendiri.

Kemudian klik Sign-up. Tunggu sementara waktu dan anda akan dibawa ke halaman kategori. Untuk detailnya bisa dilihat illustrasi dibawah ini:

Pilih kategori kesukaan mu yang dirasa paling cocok, atau jika kamu punya teman, coba ketik di kolom search ya.. Nanti add langsung aja.

Setelah semuannya beres, sekarang tinggal konfirmasi email. Nah pada tahap ini, buka email yang dibuat untuk mendaftar di Twitter tadi. Kemudian cari yang pengirimnya dari Twitter, tulisanya biasanya seperti: Confirm Your Twitter Account. klik aja dan konfirm.

Yes, sudah selesai deh buat akun Twitter baru lewat HP, mudah bukan!





Cara Daftar Akun Twitter Lewat HP Reviewed by Jacklyn On Selasa, 19 November 2013, at 18.28
Rating: 5 5
JacklynSaat ini anda sedang membaca artikel "Cara Daftar Akun Twitter Lewat HP" by Jacklyn pada tanggal Selasa, 19 November 2013 waktu 18.28, dalam kategori , . Terimakasih telah membaca postingan saya tentang Cara Daftar Akun Twitter Lewat HP Semoga informasi yang memuat artikel Cara Daftar Akun Twitter Lewat HP bisa berguna bagi Anda semuanya.

Posted by: Jacklyn

Simak Lainnya:

Share to

Facebook Google+ Twitter Digg

0 komentar: