Cara Mengirimkan Tulisan Naskah ke Penerbit dan Media Cetak



Anda yang suka dunia tulis menulis, entah itu menulis artikel, opini publik, maupun hobby di suatu bidang, sebetulnya bisa untuk di karyakan tulisan anda tersebut ke media cetak dan penerbit di seluruh Indonesia. Namun, sebelumnya anda juga harus tahu etika dan tata cara agar tulisan anda nantinya bisa diterima. Dan berikut tips agar tulisan anda bisa diterima di media cetak atau penerbit:

Daftar Alamat Media Cetak

Gaya Menulis Artikel di Media Massa:
  1. Gaya Orasi / Lisan: Gaya tulisan orasi ini memiliki beberapa kelebihan seperti cepat dalam menyampaikan pesan dan gagasan. Seperti gaya pidato, yang cenderung dengan bahasa lugas dan mudah dicerna. Akan tetapi ada beberapa kekurangan yang salah satunya adalah cepat dilupakan orang yang membacanya.
  2. Gaya Tulisan: Adalah gaya menyampaikan gagasan dan pendapat lewat artikel. Gaya penulisan ini mempunyai beberapa kelebihan yaitu dari segi bahasa yang terstruktur, dan cakupan keilmuan yang sangat luas. Oleh karena itu, gaya tulisan lebih cocok untuk diimplementasikan pada surat pembaca, artikel dan berita.
Untuk mengirimkan tulisan atau artikel ke beberapa media massa, bisa menggunakan cara yang cukup lazim di era Internet ini, yaitu menggunakan email. Selain prosesnya cepat, kita juga bisa melampirkan data-data di file attachment. Berikut data-data penting yang harus dicantumkan di email:
  1. Data pribadi: nama dan alamat lengkap.
  2. Pendidikan terakhir.
  3. Minat dan spesialisasi penulis
  4. Nomor telepon dan alamat e-mail 
  5. Satu lagi, nomor rekening bank untuk menampung honor dari media massa bila tulisan kita dimuat.
Setelah artikel yang akan dikirim disertai dengan data pribadi dan sebagainya komplit, maka silakan untuk mengirimkannya kepada redaksi media cetak atau penerbit dengan alamat dibawah ini. Biasanya akan diproses dan memakan waktu sekitar satu sampai dua bulan semenjak dikirimkan.

Oke, langsung saja berikut daftar lengkap alamat penerbit media massa dan majalah di seluruh Indonesia:


Surat Kabar “Berita Sore” (Indonesia) redaksi@beritasore.com
Surat Kabar “Medan Bisnis” (Indonesia) mdnbisnis@nusa.net.id
Surat Kabar “Mediator” (Indonesia) mediator@indosat.net.id
Surat Kabar “Portibi” (Indonesia) portibidnp@yahoo.com
Surat Kabar “Realitas” (Indonesia) info@realitasonline.com
Surat Kabar “Sinar Indonesia Baru” (Indonesia) redaksi@hariansib.com
Surat Kabar “Waspada” (Indonesia) waspada@indosat.net.id
Surat Kabar “Haluan” (Indonesia) ptranah@indosat.net.id
Surat Kabar “Singgalang” (Indonesia) tanbaro@indosat.net.id
Surat Kabar “Riau Mandiri” (Indonesia) mnnet@indosat.net.id
Surat Kabar “Sumatera Ekspres” (Indonesia) sumeks@plg.mega.net.id
Surat Kabar “Berita Kota” (Indonesia) berikot@vision.net.id
Surat Kabar “Bisnis Indonesia” (Indonesia) bisnis@bisnis.co.id
Surat Kabar “Seputar Indonesia” (Indonesia) redaksi@seputar-indonesia.com
Surat Kabar “Guojiri Bao” (Indonesia) Idnews@cbn.net.id
Surat Kabar “Harian Perdamaian / He Ping Ribao” (Indonesia) ynshibao@cbn.net.id
Surat Kabar “Indonesia Shang Bao” (Indonesia) indshangbao@shangbao.co.id
Surat Kabar “Lampu Merah” (Indonesia) redaksi-lamer@yahoo.com
Surat Kabar “Media Indonesia” (Indonesia) redaksi@mediaindonesia.co.id
Surat Kabar “Modal” (Indonesia) redaksi@modalonline.com
Surat Kabar “Pantura” (Indonesia) pantura@indosat.net.id
Surat Kabar “Pantau” (Indonesia) pantau@isai.or.id
Surat Kabar “Prospektif” (Indonesia) prospek@indosat.net.id
Surat Kabar “Republika” (Indonesia) sekredrep@hotmail.com
Surat Kabar “Suara Karya” (Indonesia) redaksi@suarakarya-online.com
Surat Kabar “Terbit” (Indonesia) terbit@indosat.net.id
Surat Kabar “The Jakarta Post” (Indonesia) jktpost2@cbn.net.id ; editorial@thejakartapost.com
Surat Kabar “Warta Kota” (Indonesia) warkot@indonesia.com
Surat Kabar “Metro Bandung” (Indonesia) metrobdg@rad.net.id
Surat Kabar “Pikiran Rakyat” (Indonesia) redaksi@pikiran-rakyat.com
Surat Kabar “Harian Banten” (Indonesia) hrnbtn@indo.net.id
Surat Kabar “Solo Pos” (Indonesia) solopos@bumi.net.id
Surat Kabar “Suara Merdeka” (Indonesia) redaksi@suaramer.famili.com ; kukrit@suaramerdeka.com
Surat Kabar “Wawasan” (Indonesia) wwsp10@indosat.net.id
Surat Kabar “Kedaulatan Rakyat” (Indonesia) redaksi@kr.co.id
Surat Kabar “Malang Pos” (Indonesia) mpost03@yahoo.com
Surat Kabar “Jawa Pos” (Indonesia) editor@jawapos.co.id ; indopos@jawapos.co.id
Surat Kabar “Radar Bogor” (Indonesia) radar@bogor.indo.net.id
Surat Kabar “Radar Cirebon” (Indonesia) radarcbn@indosat.net.id
Surat Kabar “Radar Semarang” (Indonesia) radarsemarang@jawapos.co.id
Surat Kabar “Radar Sorong” (Indonesia) Pono_Srg@yahoo.com
Surat Kabar “Seputar Indonesia” (Indonesia) redaksi@seputar-indonesia.com ;
marcomm@seputar-indonesia.com ; sindo_jatim@yahoo.co.id ; seputarindonesia@gmail.com
Surat Kabar “Suara Pembaruan” (Indonesia) koransp@suarapembaruan.com
Surat Kabar “Kompas” (Indonesia) kompas@kompas.com ; opini@kompas.com ; opini@kompas.co.id
Surat Kabar “Koran Tempo” (Indonesia) ktminggu@tempo.co.id ; koran@tempo.co.id
Surat Kabar “Pikiran Rakyat” (Indonesia) redaksi@pikiran-rakyat.com
Tabloid “Senior” (Indonesia) redaksi@seniornews.co.id
Surat Kabar “Nusa” (Indonesia) nusain@indo.net.id
Surat Kabar “Kupang Pos” (Indonesia) poskpg@kupang.wasantara.net
Surat Kabar “Banjarmasin Post” (Indonesia) bpost@indomedia.com
Surat Kabar “Indonesia Merdeka” (Indonesia) redakim@telkom.net
Surat Kabar “Pedoman Rakyat” (Indonesia) pedoman_rakyat@yahoo.com
Surat Kabar “Nyiur Post” (Indonesia) nyiur_post@yahoo.com
Surat Kabar “Cendrawasih Post” (Indonesia) cepos_jpr@yahoo.com
Surat Kabar “Sun Herald” (Australia) sheditorial@mail.fairfax.com.au ; shletters@mail.fairfax.com.au
Majalah Teknologi (USA) letters@technologyreview.com
Majalah Ilmu Pengetahuan dan Teknologi “Science” (USA) http://www.submit2science.org
Majalah Ilmu Pengetahuan dan Teknologi “NewScientist” (UK) enquiries@newscientist.com ;
opinion@newscientist.com ; news@newscientist.com ; emma.young@newscientist.com ;
features@newscientist.com ; feedback@newscientist.com
Majalah Ilmu Pengetahuan & Teknologi “Scientific American” (USA) info@sciam.com ; editor@sciam.com ;
letters@sciam.com
Majalah teknologi komputer tablet (USA) editor@PocketPCmag.com
Majalah Komputer “PC World” (USA) letters@pcworld.com
Majalah Komputer “Mac World” (USA) letters@macworld.com
Majalah Komputer “Mac World” (UK) davidf@macworld.co.uk
Majalah Komputer “Maximum PC” (USA) input@maximumpc.com ; editor@maximumpc.com
Majalah Komputer “PC Gamer” (USA) editor@pcgamer.com
Majalah Komputer “CPU Magazine” (USA) editor@cpumag.com
Majalah Komputer “PC Magazine” (USA) pcmag@ziffdavis.com
Majalah Komputer “PC Today” (USA) editor@pctoday.com
Majalah Komputer “Smart Computing” (USA) editor@smartcomputing.com
Majalah Komputer “Windows IT Pro” (USA) letters@windowsitpro.com
Majalah Komputer “Web-User” (UK) letters@web-user.co.uk
Majalah Komputer “PC World Australia” (Australia) amanda_conroy@idg.com.au
Majalah Komputer “Mobile Magazine” (USA) editor@mobilemg.com ; editors@mobilemagazine.com
Majalah Komputer “PC Media” (Indonesia) redaksi@pcmedia.co.id
Majalah Komputer “CHIP” (Indonesia) redaksi@chip.co.id
Majalah Komputer “Komputer Aktif” (Indonesia) komputeraktif@gramedia-majalah.com ;
surat-aktif@gramedia-majalah.com
Majalah Komputer “Info Komputer” (Indonesia) redaksi@infokomputer.com
Majalah / Tabloid Komputer “Tabloid PC Plus” redaksi@tabloidpcplus.com ; naskah@tabloidpcplus.com
Tabloid Komputer “PC Mild” (Indonesia) pcmild@pcmedia.co.id
Majalah Komputer “E Indonesia” (Indonesia) redaksi@majalaheindonesia.com
Majalah Televisi Satelit dan Antena Parabola “Tele-Satellite International” (Jerman)
alex@TELE-satellite.com ; Wiesealex@TELE-satellite.com
Majalah Teknologi Satelit dan Telekomunikasi “Sat Magazine” (USA) design@satnews.com
Majalah Fotografi “Popular Photo” (USA) PopEditor@hfmus.com
Majalah Otomotif Mobil Balap “Race Car” (USA) racecar@ipcmedia.com
Majalah Sound Sistem Audio Video “Sound And Vision” (USA) soundandvision@hfmus.com
Majalah HP dan Telekomunikasi “Australian Telecom” (Australia) telecom@charlton.com.au
Tabloid Komputer “Komputek” (Indonesia) komputek_redaksi@telkom.net
Majalah Telepon Genggam dan Elektronik “T3″ (Indonesia) t3@t3ind.com
Majalah Komputer, HP, dan Elektronik “Hardware Magazine” (Indonesia) info@id.hardwaremag.com
Majalah HP “MnS” (Indonesia) MnS@jagatmedia.com ; redaksi@jagatmedia.com
Majalah HP “Sinyal” (Indonesia) redaksi@majalahsinyal.com
Majalah Komputer dan Playstation “Hot Game” (Indonesia) hotgame@gramedia-majalah.com
Majalah Komputer dan Playstation “Game Station” (Indonesia) gamestation@megindo.net
Majalah Komputer dan Playstation “Digicom” (Indonesia) redaksi@majalahdigicom.com
Majalah Animasi “Anima” (Indonesia) anima@ultima-network.com
Majalah Komik “Sequen” (Indonesia) sequen@cbn.net.id
Majalah Komik Bali “Bog Bog” (Indonesia) bogbog@dps.centrin.net.id
Majalah Resensi Film “Cine Mags” (Indonesia) cinemags@bdg.centrin.net.id
Majalah Remaja “Hai” (Indonesia) hai_magazine@gramedia-majalah.com
Majalah Remaja “Kawanku” (Indonesia) http://www.kawanku-online.com
Majalah Remaja “Lisa” (Indonesia) redaksilisa@lisa.co.id
Majalah Remaja “Gadis” (Indonesia) info@gadis-online.com ; surat-surat@gadis-online.com
Majalah Cerpen Remaja “Cerita Kita” (Indonesia) ceritakita@indosat.net.id
Majalah Sastra “Horison” (Indonesia) horisonpuisi@centrin.net.id ; horisoncerpen@centrin.net.id ;
horisonesai@centrin.net.id ; kakilangit@centrin.net.id ; horison@centrin.net.id
Majalah Sepak Bola “Soccer” (Indonesia) soccer@gramedia-majalah.com
Majalah Pendakian Gunung “Climber” (UK) climbercomments@warnersgroup.co.uk
Majalah Pendakian Gunung (Italia) vivalda@vivalda.com ; redazione@vivalda.com
Majalah Sepeda “Cycling” (Indonesia) cycling@jagatmedia.com
Majalah Mobil “Car And Driver” (USA) editors@caranddriver.com
Majalah Wisata Bali “My Bali Magazine” (Indonesia) info@mybalimagazine.com
Majalah Wisata Bali “Bali Bite” (Indonesia) info@balibite.com
Tabloid Flora Fauna “Agrobis” (Indonesia) agro_komplek@yahoo.com ; agro_redaksi@yahoo.com
Majalah Flora Fauna “Flona” (Indonesia) flona@gramedia-majalah.com
Majalah Flora Fauna “Trubus” (Indonesia) redaksi@trubus-online.com
Tabloid “Agrina” (Indonesia) tabloid_agrina@yahoo.com
Tabloid Wanita “Nurani” (Indonesia) redaksinurani@yahoo.com
Majalah Wanita “Femina” (Indonesia) kontak@femina-online.com ; redaksi@feminagroup.com
Veronica.Wahyuningsi@feminagroup.com ; Sitta.Sarmawati@feminagroup.com
Majalah “Gratina” (Indonesia) gratina@indosat.net.id
Tabloid Wanita “Nova” (Indonesia) nova@gramedia-majalah.com ; klubnova@gramedia-majalah.com
Tabloid Wanita “Nyata” (Indonesia) redaksi_nyata@yahoo.com
Majalah Wanita “Alia” (Indonesia) majalah_alia@yahoo.com
Majalah Wanita “Chic” (Indonesia) chic@gramedia-majalah.com
Majalah Wanita “Ayah Bunda” (Indonesia) info@ayahbunda-online.com
Majalah Wanita “Noor” (Indonesia) redaksi@noor.co.id
Majalah Wanita “Kartini” (Indonesia) redaksi@kartinionline.com
Majalah Wanita “Cosmopolitan” (Indonesia) redaksi@cosmopolitan.co.id
Majalah Wanita “Her World” (Indonesia) herworldind@cbn.net.id
Majalah Wanita “Editor’s Choice” (Indonesia) redaksi_ec@erlangga.net ; maggie@erlangga.net
Majalah Wanita “Better Homes and Garden” (USA) 1716Locust@meredith.com
Majalah Wanita “Womans Day” (USA) womansday@hfmus.com
Majalah Kuliner “Menu Sehat” (Indonesia) menusehat@gramedia-majalah.com
Majalah Kuliner “Sedap Sekejap” (Indonesia) sedap-sekejap@gramedia-majalah.com
Majalah Alam Semesta “Nature” (USA) editor@nature.com ; info@nature.com
Majalah Flora Fauna dan Pelestarian Alam “Natur” (Jerman) redaktion@natur.de
Majalah Anjing “Your Dog” (UK) sarahbpgroup@talk21.com ; emmabpgroup@talk21.com ;
cat.dog@talk21.com
Majalah Kucing “Your Cat” (UK) suebpgroup@talk21.com ; elizabethbpgroup@talk21.com
Majalah Kucing “Cats” (USA) info@catsmag.com
Majalah Anjing “Chiens Sans Laisse” (Perancis) alain@sanslaisse.com ; isabelle@sanslaisse.com
Majalah Anjing, Kucing dan Hewan Peliharaan “Pets Vets and People” (Australia)
http://www.petsandvets.com.au
petsvets-editorial@powerup.com.au ; petsvets@powerup.com.au
Majalah Berita “Tempo” (Indonesia) red@tempo.co.id
Majalah Berita “Berita Indonesia” (Indonesia) redaksi@berindo.com
Majalah Berita “Garda” (Indonesia) garda@centrin.net.id
Majalah Berita “Gatra” (Indonesia) redaksi@gatra.com
Majalah Berita “Gamma” (Indonesia) gamma@gamma.co.id
Majalah Berita “Der Spiegel” (Jerman) spiegel@spiegel.de
Majalah “Readers Digest Nederland” (Belanda) sgroot@readersdigest.nl
Majalah “Readers Digest Denmark” (Denmark) redaktionen@detbedste.dk
Majalah “Readers Digest Kanada” (Kanada) editor@readersdigest.ca
Majalah “Readers Digest Amerika” (USA) editor@readersdigest.com ; letters@readersdigest.com
Majalah “Readers Digest Asia” (Singapura) editor@readersdigest.com.sg ; letters@readersdigest.com.sg
Majalah “Readers Digest Indonesia” (Indonesia) editor.rd@feminagroup.com
Majalah “Intisari” (Indonesia) intisari@gramedia-majalah.com
Majalah Astronomi “Centaurus” (Indonesia) redaksi@centaurusonline.com ;
centaurus@centaurusonline.com ; info@centaurusonline.com
Majalah Desain Grafis “Concept” (Indonesia) concept@indosat.net.id
Majalah Bisnis dan Ekonomi Asia “Singapore Business Review” (Singapura) sbreditorial@charltonmedia.com ; liyana@charltonmedia.com

Kreasikan hasil karyamu agar bermanfaat bagi orang banyak dengan mengirimkan ide dan gagasan maupun artikel ke beberapa penerbit tersebut, dan usahakan untuk mengetahui kode etik jurnalistik seperti mengirimkan artikel ke beberapa penerbit sekaligus. Oke, semoga sukses..





Cara Mengirimkan Tulisan Naskah ke Penerbit dan Media Cetak Reviewed by Jacklyn On Selasa, 18 Februari 2014, at 06.44
Rating: 5 5
JacklynSaat ini anda sedang membaca artikel "Cara Mengirimkan Tulisan Naskah ke Penerbit dan Media Cetak" by Jacklyn pada tanggal Selasa, 18 Februari 2014 waktu 06.44, dalam kategori , . Terimakasih telah membaca postingan saya tentang Cara Mengirimkan Tulisan Naskah ke Penerbit dan Media Cetak Semoga informasi yang memuat artikel Cara Mengirimkan Tulisan Naskah ke Penerbit dan Media Cetak bisa berguna bagi Anda semuanya.

Posted by: Jacklyn

Simak Lainnya:

Share to

Facebook Google+ Twitter Digg

0 komentar: